Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2011

Review : You Will Meet A Tall Dark Stranger (2010)

You Will Meet A Tall Dark Stranger adalah film terbaru yang disutradarai oleh Woody Allen. Siapa yang tidak mengenal Woody Allen , dia adalah salah satu sutradara terkenal yang sudah malang melintang dalam dunia perfilman. Sebelum menyutradarai film ini, ia menyutradarai film Vicky, Christina, Barcelona dan Annie Hall . You Will Meet A Tall Dark Stranger dibintangi oleh aktor dan aktris yang memang sudah banyak bermain di beberapa film dan juga memenangkan oscar seperti Anthony Hopkins,Antonio Banderas, Naomi Watts, Josh Brolin . Tema yang dihadirkan di film ini sebenernya simpel dan sepertinya mudah diterima/dimengerti oleh orang yang masih awam dengan filmnya Woody Allen . Bercerita tentang seorang wanita tua bernama Helena ( Gemma Jones ) yang harus bercerai dengan suaminya bernama Alfie ( Anth ony Hopkins ), karena diantara mereka sudah tidak memiliki kecocokan. Setelah bercerai Alfie berubah style hidupnya seperti anak muda ia membeli sports car, bergaul di klub malam. Namun Al

Review : Faster (2010)

God can't save you from me! - Driver . Siapa yang tidak kenal Dwayne "The Rock" Johnson , mantan pegulat WWF yang kemudian beralih profesi menjadi aktor professional. Dwayne / The Rock memulai karir di dunia akting melalui film The Scorpion King dan sejak saat itu sudah beberapa puluhan judul film yang dibintanginya. Faster adalah film terbarunya di tahun 2010, setelah film ini ia akan bergabung dengan Vin Diesel dan Paul Walker di seri ke 5 Fast and Furious. Selain Dwayne, film ini juga dibintangi oleh Billy Bob Thorton dan Maggie Grace . Billy Bob adalah aktor senior Hollywood yang sudah malang melintang dalam industri perfilman, beberapa filmnya yang cukup sukses di pasaran seperti Bad Santa , The Alamo dan Friday Night Lights . Sedangkan untuk si cantik Maggie Grace lebih kita kenal sebagai anak perempuan dari Liam Neeson di film Taken . Untuk penyutradaraan film yang berbudget 24 juta dollar ini. ditangani oleh Geo rge Tillman Jr. yang sebelumnya pernah

Review : Heartbreaker / L'arnacoeur (2010)

Kadang kita seneng lihat temen kita lagi kasmaran / sedang jatuh cinta dengan seseorang yang dia cintai, kadang juga kita tidak senang melihatnya malah membuat kita jengkel dan kesal. Pasti dalam keadaan kita sedang tidak senang tersebut, sepertinya kita ingin memutuskan hubungan teman kita dengan orang yang dicintainya dalam hal ini sang kekasih. Mungkin dalam keadaan seperti itu anda bisa menghubungi Alex Lippi yang di perankan oleh Romain Duris . Romain karena perannya di film ini, dia mendapatkan nominasi di Satelite Award untuk Best Actor in a Motion Picture, Comedy or Musica l. Selain Romain Duris film ini juga dibintangi oleh Vanessa Paradis , dan Andrew Lincoln yang sedang terkenal karena perannya sebagai Rick Grimes seorang polisi di tv series The Walking Dead . Untuk kursi sutradara berada di tangan Pascal Chaumell yang pernah menjadi second unit director untuk film The Fifth Element yang dibintangi oleh Bruce Willis . Bercerita tentang Alex Lippi ( Romain Duris ), seoran

Review : Blue Valentine (2010)

Tell me how I should be. Just tell me. I'll do it- Dean .Cinta cinta dan cinta, kayaknya gak habis untuk membicarakan hal yang satu ini. Cinta ada dikala pria dan wanita sedang bersama dan juga ada ketertarikan diantara mereka. Kalau ada yang bilang cinta pada pandangan pertama itu sementara, bisa dibilang iya bisa dibilang gak. Ryan Gosling adalah aktor yang memang berbakat, sebelumnya ia lebih terkenal sebagai Noah di film The Notebook . Sedangkan Michelle Williams dulunya kita lebih kenal dari serial tv anak muda Dawson's Creek . Untuk penyutradaraan film ini, ditangani oleh Derek Cianfrance yang pernah menyutradrai Brother Tied . Diceritakan tentang seorang remaja wanita bernama Cindy ( Michelle Williams ) yang telah berhubungan dengan seorang pria bernama Bobby ( Mike Vogel ). Disaat mereka berhubungan intim, ada suatu kejadian yang sebenarnya tidak diinginkan oleh Cindy terjadi. Cindy begitu marah terhadap Bobby, ia menjauhi Bobby dan mau berbicara lagi dengan Bobby. Su

Info : 83rd Academy Award Nominations

Actor in a Leading Role * Javier Bardem in “Biutiful” * Jeff Bridges in “True Grit” * Jesse Eisenberg in “The Social Network” * Colin Firth in “The King's Speech” * James Franco in “127 Hours” Actor in a Supporting Role * Christian Bale in “The Fighter” * John Hawkes in “Winter's Bone” * Jeremy Renner in “The Town” * Mark Ruffalo in “The Kids Are All Right” * Geoffrey Rush in “The King's Speech” Actress in a Leading Role * Annette Bening in “The Kids Are All Right” * Nicole Kidman in “Rabbit Hole” * Jennifer Lawrence in “Winter's Bone” * Natalie Portman in “Black Swan” * Michelle Williams in “Blue Valentine” Actress in a Supporting Role * Amy Adams in “The Fighter” * Helena Bonham Carter in “The King's Speech” * Melissa Leo in “The Fighter” * Hailee Steinfeld in “True Grit” * Jacki Weaver in “Animal Kingdom” Animated Feature Film * “How to Train Your Dragon” Chris Sanders and Dean DeBlois * “The Illusionist” Sylvain Chomet * “Toy Story 3” Lee Unkrich Art Direction *

2in1 Review : The Hole (2009) , Paranormal Activity 2 (2010)

The Hole Sebenernya awalnya gak ada niatan untuk liat film ini, trailernya menurut saya aneh banget. Namun ketika saya tau film ini dari sutradara The Small Soldiers dan Looney Tunes : Back In Action , rasa ketidak inginan saya berubah untuk segera menyaksikan film ini. The Hole disutradarai oleh Joe Dante . Untuk aktor dan aktris yang membintangi film ini ada Teri Polo yang terkenal di Meet The Parents franchise dan juga ada si Haley Bennett yang pernah membintangi Marley & Me bersama Owen Wilson dan Jennifer Anniston . Oh iya jangan lupakan aktor senior Bruce Dern yang pernah bermain di film Monster pada tahun 2003, juga membintangi film ini. Menceritakan tentang Dane ( Chris Massoglia ) dan Lucas ( Nathan Gamble ) yang baru pindah dari Brooklyn ke sebuah kota yang begitu amat sepi Bensonville bersama sang ibu ( Teri Polo ). Dane begitu menyesali kepindahannya ini, karena ia merasa begitu jauh untuk pergi bersama teman - temannya yang lama di Brooklyn. Namun ketidaksenangannya

Review : 22 Bullets / L' Immortel (2010)

Hari Sabtu kemarin gw diundang CCF untuk menghadiri nonton bareng film terbaru Jean Reno, 22 Bullets . Awalnya sih gak ada ekspetasi apapun dengan film ini. Setelah melihat trailernya pun, berharap ini hanya sebuah film action dengan tembakan dan pembunuhan dimana - mana. Jean Reno memang sudah tidak diragukan kembali kariernya dalam dunia perfilman perancis maupun hollywood. Sebelum membintangi film ini mungkin ia lebih terkenal sebagai teman dari Professor Jean Clouseau di The Pink Panther Sequel. Selain Jean Reno , film ini juga dibintangi oleh Marina Fois , Gabriella Wright , Daniel Lundh . Sedangkan sutradara yang beruntung untuk mendirect film ini adalah Richard Berry yang sebelumnya, pernah menyutradarai The Black Box yang dibintangi oleh Marion Cottilard. Menceritakan tentang Charley Mattei ( Jean Reno ), seorang mantan mafia yang telah berhenti dari pekerjaanya tersebut. Sebenarnya dalam beberapa tahun Charley hidup dengan tenang dan bahagia dengan anggota keluarganya, namun

Review : Life As We Know It (2010)

They love Sophie more than anything in they entire world, and out of everyone, Messer, they picked us - Holly . Awalnya teman jadi pacaran itu kayaknya sudah jadi realita dimana - mana. Namun kalau 2 orang teman karena disuruh merawat seorang bayi malah membuat mereka jatuh ke dalam hubungan yang lebih spesial, mungkin ini adalah sesuatu yang berbeda. Life As We Know It inilah judul film yang mempertemukan Katherine Heigl dan Josh Duhamel menjadi perawat bayi. Katherine juga menjadi Executive Producer untuk film yang diproduksi oleh Warner Brothers ini. Untuk naskah ditulis oleh Ian Dietchman dan Kristin Rusk Robinson . Sedangkan sutradara yang dengan baik mendirect film ini adalah Greg Berlanti , seorang pria yang juga pernah menyutradarai film yang bergenre sama namun dengan rasa yang berbeda, The Broken Hearts Club . Holly ( Katherine Heigl ) dan Messer ( Josh Duhamel ) adalah sahabat karib dari Peter ( Hayes McArthur ) dan Alison ( Christina Hendricks ). Peter dan Alison

Review : Welcome To The Rileys (2010)

Mendengar nama Kristen Stewart pasti yang akan di otak kita adalah tokoh Bella Swan di film Twilight yang menye - menye. Namun ternyata Kristen juga bisa berakting / meninggalkan karakter Bella , seperti di film Into The Wild atau mungkin di Adventureland bersama Jesse Eisenberg dan Ryan Reynolds . Namun untuk di film ini sepertinya anda harus memberi acungan jempol untuknya, karena disini ia dapat berperan sebagai seorang stripper yang mungkin beda dari beberapa film sebelumnya. Mungkin ada yang mengira aktingnya akan sama dengan film kontroversialnya bersama Dakota Fanning , namun ternyata tidak. Selain Stewart film ini juga dibintangi oleh Melissa Leo yang ditahun yang sama juga membintangi The Fighter dan Conviction . James Gandolfini juga membintangi film ini dan berperan sebagai sang suami dari Melissa Leo. James mungkin anda akan lebih mengenalnya sebagai Tony Soprano di serial tv The Sopranos . Dan untuk penyutradaraan film ini ditangani oleh Jake Scott , yang sebelum

Review : Let Me In (2010)

Romansa vampire dengan manusia untuk di beberapa film top yang mungkin orang paling ingat adalah kisah Edward Cullen dengan Bella Swan. Untuk menghadirkan sesuatu yang beda di industri perfilman Hollywood, sutradara Matt Reeves menghadirkan film Let Me In. Let Me In bisa dibilang remake dari Let The Right One In , film originalnya yang berasal dari swedia dan disutradarai oleh Tomas Alfredson . Sebenernya film Let Me In tidak terlihat sebagai suatu remake, namun lebih terlihat Matt Reeves memperbaharui versi aslinya. Kebertulan saya belum menyaksikan versi aslinya tersebut, jadi jika disuruh membandingkan saya belum bisa menjawabnya. Let Me In dibintangi oleh Chloe Grace Moretz yang terkenal dalam perannya sebagai Hit Girl di film Kick Ass , selain itu ada juga si aktor Kodi Smit Mc-Phee yang sebelumnya membintangi The Road di tahun 2009. Bersetting di kota New Mexico sekitar tahun 1980an, Owen ( Kodi Smit Mc-Phee ) seorang anak berumur 12 tahun yang tinggal hanya berdua dengan

Info : IMBlog Choice Awards

ImBlog / Indonesian Movie Blogger Community adalah sebuah komunitas yang digagas oleh seorang movie blogger Labirin Film. Indonesian Movie Blogger Community adalah komunitas yang berisi orang - orang yang memiliki hobi yang sama yaitu menyaksikan film dan juga senang mengulas / mereview film - film yang sudah ditontonnya ke dalam blog milik mereka. Indonesian Movie Blogger Community terdiri dari sekitar 50-an blog, namun untuk blog yang resmi terdaftar di milis komunitas ini baru sekitar 39-an blog. Dan untuk kegiatan pertamanya, komunitas ini mengadakan ImBlog Choice Awards. ImBlog Choice Awards, adalah bentuk apresiasi ImBlog kepada insan - insan perfilman baik dari dalam maupun luar negeri. Untuk itu ImBlog Choice Awards ini akan dibagi menjadi 2 yaitu : ImBlog Choice Awards untuk Film Berbahasa Asing dan ImBlog Choice Awards untuk Film Indonesia. Nantinya para nominator akan terbagi dalam beberapa kategori, mulai dari Kategori Unggulan sampai Kategori ter-Unik. Untuk kategori yang

Info : 68th Annual Golden Globe Winner

Best Motion Picture - Drama The Social Network Columbia Pictures; Sony Pictures Releasing Best Performance by an Actress in a Motion Picture - Drama Natalie Portman – Black Swan Best Performance by an Actor in a Motion Picture - Drama Colin Firth – The King's Speech Best Motion Picture - Comedy Or Musical The Kids Are All Right Antidote Films, Mandalay Vision, Gilbert Films; Focus Features Best Performance by an Actress in a Motion Picture - Comedy Or Musical Annette Bening – The Kids Are All Right Best Performance by an Actor in a Motion Picture - Comedy Or Musical Paul Giamatti – Barney's Version Best Performance by an Actress In A Supporting Role in a Motion Picture Melissa Leo – The Fighter Best Performance by an Actor In A Supporting Role in a Motion Picture Christian Bale – The Fighter Best Animated Feature Film Toy Story 3 Disney *Pixar; Walt Disney Studios Motion Pictures Best Foreign Language Film In A Better World (Denmark) The Country of Denmark (Hævnen) Zentropa Ent

Review : Haunted Changi (2010)

Rumah sakit angker di Jakarta, mungkin itu sudah biasa. Banyak cerita - cerita aneh yang kadang mendukung tempat tersebut. Rumah Sakit Fatmawati misalnya. Tapi ada fenomena lain dari negara tetangga kita, Singapore. Di Singapore, terkenal sebuah rumah sakit tua yang sudah tidak berpenghuni lagi dan umurnya sudah ratusan atau bahkan ribuan tahun lamanya. Haunted Changi adalah film horor yang begitu fenomenal dan malah sempat menjadi box office, di negaranya sendiri mengalahkan puluhan film dari Hollywood yang saat itu tayang bersamaan. Awalnya mungkin film ini biasa saja, namun karena promosi yang begitu di gembar - gemborkan oleh para crewnya, membuat semua orang begitu menjadi penasaran untuk menyaksikannya. Old Changi Hospital adalah rumah sakit tua di Singapore, dimana rumah sakit ini dulunya adalah tempat penyekapan & pembantaian dimasa perang dunia ke II saat itu. Banyak cerita berkembang, adanya hantu perempuan menggunakan baju putih panjang yang mereka sebut hantu pontianak

Info : Winner of 16th Annual Critics Choice Movie Awards

Recap from The 16th Annual Critics' Choice Movie Awards: Best Picture WINNER: The Social Network (2010) Best Actor WINNER: Colin Firth for The King's Speech (2010) Best Actress WINNER: Natalie Portman for Black Swan (2010) Best Supporting Actor WINNER: Christian Bale for The Fighter (2010) Best Supporting Actress WINNER: Melissa Leo for The Fighter (2010) Best Acting Ensemble WINNER: The Fighter (2010) Best Director WINNER: David Fincher for The Social Network (2010) Best Original Screenplay WINNER: The King's Speech (2010): David Seidler Best Adapted Screenplay WINNER: The Social Network (2010): Aaron Sorkin Best Animated Feature WINNER: Toy Story 3 (2010) Best Young Actor/Actress WINNER: Hailee Steinfeld for True Grit (2010) Best Action Movie WINNER: Inception (2010) Best Comedy Movie WINNER: Easy A (2010) Best Foreign Language Film WINNER: The Girl with the Dragon Tattoo (2009) Best Documentary Feature WINNER: Waiting for Superman (2010) Best Song WINNER: 127 Hours (2010

Review : Conviction (2010)

an extraordinary journey of how far we go to fight for our family .Menyaksikan film ini jadi membuat gw merindukan sosok seorang kakak. Tapi sudahlah, memang mungkin gw ditakdirkan sendiri dan didorong untuk lebih menyayangi orang - orang disekitar gw termasuk Mr.Z . Conviction adalah film terbaru di tahun 2010 yang dibintangi oleh aktris, yang sudah beberapa kali memperoleh piala oscar, Hillary Swank . Selain Swank, film ini juga dibintangi oleh Sam Rockwell, Owen Campbell, Minnie Driver dan Connor Donovan . Untuk penyutradaraanya ditangani oleh Tony Goldwyn , aktor sekaligus seseorang yang pernah menyutradarai The L ast Kiss ditahun 2006 . Menceritakan tentang kakak beradik Betty Anne ( Hillary Swank ) dan Kenny ( Sam Rockwell ) yang selama masa hidupnya selalu bersama, harus terpisahkan karena Kenny tersangkut kasus pembunuhan dan mengharuskan Kenny menekam di balik jeruji besi selama puluhan tahun. Betty Anne sebagai adik, yakin jika sang kakak bukan pembunuh yang sebenarnya. Kar