Langsung ke konten utama

Review : Trade (2007)


Secara garis besar film ini menceritakan tentang Adriana (Paulina Green) seorang gadis berusia 13 tahun yang diculik oleh sekawanan penyeludup manusia yang berasal dari Rusia untuk dijadikan pekerja seks komersial. Dalam ketakutannya Adriana bertemu dengan Veronika (Alicja Bachleda) seorang wanita polandia . Jorge (Cesar Ramos) sebagai kakak berusaha dengan keras untuk mendapatkan kembali adiknya. Untuk mendapatkan kembali adiknya, Jorge dibantu oleh seorang polisi Texas, Ray Sheridan. Akankah rintangan dan halangan, tidak mempertemukan Jorge dan Adriana?

Film yang diproduseri oleh Roland Emmerich ini, bisa dikategorikan film terbaik yang saya pernah nonton. Cerita tentang human trafficking memang jarang sekali dijadikan sebagai film, itu mengapa saya katakan film ini berbeda dengan yang lain. Akting para aktor dan aktris dari Mexiconya pun tidak begitu jelek, mereka begitu menjiwai peran mereka masing - masing. Gak rugi deh pokoknya nonton film ini, karena semua genre begitu komplit dalam film ini. Selain itu twist scenenya, oke juga kok.

Cast : Kevin Kline, Cesar Ramos, Paulina Gaitan
Director : Marco Kreuzpaintner
Producer : Roland Emmerich

Rating :
4/5

Movie Still :














Komentar

Postingan populer dari blog ini

Review : Surat Dari Praha (2016)

" Jangankan ngikhlasin apa yang terjadi, memaafkan diri sendiri saja anda nggak bisa.. " - Larasati

Review : Hereafter (2010)

If you are afraid about being on your own, don't be. You are not. - George Lonegan . Berkomunikasi dengan kematian / orang yang telah mati merupakan sesuatu yang mungkin hanya dimiliki oleh sebagian orang yang memang memiliki talenta seperti itu. Tapi apakah mereka merasa nyaman atau merasa terganggu dengan sesuatu yang dimilikinya tersebut? Mungkin anda bisa menanyakan hal tersebut kepada George Lonegan yang mulai terganggu dengan hal tersebut. Hereafter adalah sebuah film bergenre drama fantasy yang dibintangi oleh Matt Damon , Cecile De France dan Byrce Dallas Howard . Untuk yang menyutradarai mungkin sudah begitu dikenal sekali, karena sang sutradara sudah senior dalam industri perfilman Hollywood yaitu Clint Eastwood . Dan yang menjadi executive producernya adalah James Cameron , jadi anda bisa bayangkan apa yang terjadi dalam film ini kalau dua sutradara senior bekerjasama dalam suatu proyek film. Film ini menceritakan dari 3 sisi yang berbeda. Dari sisi pertama akan mencer...

Review : Don't Be Afraid Of The Dark (2011)

Just because you keep denying it, does not mean it's not happening!- Kim . Rumah tua kadang identik dengan sesuatu yang menyeramkan, apalagi jika rumah tersebut sudah lama tidak dihuni. Banyak orang langsung beranggapan jika rumah itu sudah dihuni oleh mahluk astral yang bisa atau bahkan tidak bisa dilihat oleh mata. Tapi apa jadinya kalau memang dari sejak awal rumah itu berdiri sudah ada sosok yang menyeramkan, yang buat orang - orang begitu takut melihatnya. Di Blackwood Manor seorang pelukis bernama Lord Blackwood ( Garry Mcdonald ) membunuh penjaga rumahnya ( Edwina Ritchard ), untuk diambil sejumlah giginya. Sudah banyak gigi yang ia ambil yang mana sebenernya bukan untuk dirinya, tapi untuk diberikan kepada sosok - sosok misterius di bawah tanah yang telah menculik anaknya. Setelah diberikan, ternyata sosok misterius itu tidak menginginkannya, nyawa dari Mr. Blackwoodpun yang mereka inginkan. Dimasa sekarang, hadir seorang anak perempuan bernama Sally Hurst ( Bailee Mad...